Industri perikanan merusak kehidupan laut – 1 Jan 2009  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Industri perikanan merusak kehidupan laut

 

Ahli Keamanan Pangan Norwegia telah melaporkan kenaikan dramatis kutu laut yang merupakan parasit yang menginfeksi salmon yang menyebabkan kepedulian yang besar di Norwegia karena populasinya berlipat tiga di peternakan fjords Norwegia selama tahun lalu saja.

Selain membunuh ikan yang dipelihara, ahli lingkungan takut dimana organisme ini akan terus mengurangi salmon liar yang lemah yang jumlahnya telah berkurang setengah dalam dekade terakhir.

Sementara itu, penelitian Finlandia selama 23 tahun menyimpulkan bahwa keturunan berbahaya dari bakteri Kolumnaris telah berkembang dalam kondisi terkurung di peternakan ikan laut. Infeksi ini merusak kulit, sirip, dan insang ikan dan saat ini menjadi penyebab kematian mereka.

Ikan ternak yang terinfeksi kadang melarikan diri atau dibiarkan lepas oleh nelayan yang berharap mencegah denda dan biaya pembersihan, ikan liar juga menjadi korban peningkatan jumlah penyakit mematikan yang berasal dari industri perikanan.

Ahli Keamanan Pangan Norwegia, kami menghargai dan berbagi kepedulian Anda atas kesejahteraan dari ikan liar dan kehidupan liar. Semoga kita semua menyadari dampak merusak alam dari konsumsi daging dan ikan serta segera memilih pola makan vegan yang meningkatkan hidup.

Referensi:

http://www.naturalnews.com/027809_farmed_fish_disease.html

http://www.wildforsalmon.com/aboutscokeye.html

http://users.jyu.fi/~pukaan/

http://www.france24.com/en/node/4955477

http://www.redorbit.com/news/science/1803174/norwegian_salmon_affected_by_lice/

 

trackback : http://www.suprememastertv.tv/bbs/tb.php/killers_ina/203

 
::: Pembunuh : :::
SOLUSI untuk PLANET dari Maha Guru Ching Hai
Daging
Susu
Alkohol
Narkoba
Rokok
Berita Peringatan
Info Terbaru Flu Babi
Hentikan Kekejaman Terhadap Hewan
Makan daging adalah pembunuh nomor satu