Nikotin pada tembakau dikaitkan dengan depresi. - 4 Jun 2010  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Suatu kajian dari Selandia Baru menunjukkan kaitan sebab akibat antara kecanduan nikotin dan penderitaan mental yang disebut depresi. Penelitian yang mengevaluasi 1.200 orang yang lahir pada tahun 1977 selama hampir seperempat abad menemukan bahwa individu yang melaporkan sedikitnya lima gejala ketergantungan nikotin menunjukkan gejala depresi dua kali lebih banyak daripada individu yang bebas dari kecanduan.

Profesor David Ferguson dari Universitas Otago di Christchurch yang memimpin penelitian itu mengatakan bahwa kehadiran nikotin mungkin menyebabkan aktivitas neurotransmitter di otak berubah, menyebabkan risiko lebih tinggi atas penderitaan mental.

Semoga pengetahuan tentang dampak nikotin yang merusak mental serta tubuh mengilhami semakin banyak orang menuju vitalitas kehidupan bebas tembakau.

http://www.nzherald.co.nz/nz/news/article.cfm?c_id=1&objectid=10649031
http://news.ninemsn.com.au/health/1063274/smoking-not-good-for-mental-health

trackback : http://www.suprememastertv.tv/bbs/tb.php/killers_ina/344

 
::: Pembunuh : :::
SOLUSI untuk PLANET dari Maha Guru Ching Hai
Daging
Susu
Alkohol
Narkoba
Rokok
Berita Peringatan
Info Terbaru Flu Babi
Hentikan Kekejaman Terhadap Hewan
Makan daging adalah pembunuh nomor satu