Pengalaman yang mengubah hidup dalam menerapkan pola makan nabati didokumentasikan - 03 Okt 2010  
email to friend  Kirim halaman ini buat teman    Cetak

Perancang situs web dan pembuat film Bapak Shane Close dari Miami, Florida, AS menerapkan pola makan tanpa daging selama 90 hari, 60 hari terakhir vegan. Ia mulanya memulai proyek tersebut untuk menambah pemahaman yang lebih baik tentang gaya hidup vegan. Peralihan ini telah membuatnya sadar bahwa pola makan nabati tidak hanya isu hak asasi satwa, namun juga merupakan pilihan yang cerdas dan bijak terkait lingkungan dan kesehatan.

Pada blognya, MeatlesstheMovie.com., Shane memajang deskripsi dan gambar sajian makan malam non-hewani setiap hari. Ia lalu akan mengeluarkan film tentang perjalanannya yang menakjubkan untuk beralih ke pola makan nabati.

Bravo, Shane, atas petualangan Anda yang terpuji. Semoga setiap individu bergabung dalam gaya hidup vegan yang meningkatkan kesehatan dan rendah emisi demi kepentingan diri kita, satwa yang elok, dan planet berharga ini.

http://www.ecorazzi.com/2010/08/27/%E2%80%98meatless-the-movie%E2%80%99-a-90-day-vegetarian-vegan-experiment
http://www.ecorazzi.com/2010/08/27/%E2%80%98meatless-the-movie%E2%80%99-a-90-day-vegetarian-vegan-experiment
http://blogs.browardpalmbeach.com
http://www.meatlessthemovie.com

trackback : http://www.suprememastertv.tv/bbs/tb.php/killers_ina/448

 
::: Pembunuh : :::
SOLUSI untuk PLANET dari Maha Guru Ching Hai
Daging
Susu
Alkohol
Narkoba
Rokok
Berita Peringatan
Info Terbaru Flu Babi
Hentikan Kekejaman Terhadap Hewan
Makan daging adalah pembunuh nomor satu