VEGETARISME - GAYA HIDUP MULIA
 
Kue Cappucino Vegan Bertabur Mesis dari Bali      
Bahan:
(Untuk semua bahan, silakan gunakan bahan organik jika tersedia)

125 gram margarin vegan
50 gram gula kastor
1 sendok makan bubuk coklat
100 gram tepung
½ sendok teh bubuk pengembang kue
35 gram maizena
2 sendok makan air panas,
2 sendok makan kopi instant
200 gram mesis vegan





Cara membuat:
1. Masukan margarin vegan ke dalam mangkuk.
2. Tambahkan gula kastor .
3. Aduk agar semua bahan tercampur rata.
4. Tambahkan bubuk coklat, tepung, maizena, dan bahan pengembang kue.
5. Campur rata.
6. Tambahkan kopi instan dan sedikit air, aduk sekali lagi.
7. Ambil sedikit adonan, bentuk bulat, dan gulingkan dalam coklat mesis.
8. Ulangi bentuk yang sama sampai adonan habis.
9. Taruh bola-bola dalam oven selama 45 menit pada suhu 170 derajat Celsius.
10.Setelah 45 menit, keluarkan bola-bola dari oven.
11.Untuk penyajian, hias kue bola cokelat dengan daun pandan.
12.Siap disajikan.

File NO: 1275
 
Cari Resep Vegan
 
Paling populer
 Konservatori Kelelawar Lubee - Menyelamatkan Kelelawar Buah yang Terancam Punah - Bag.1/3
 Barli Slovenia dan Kuah Buncis dengan Tofu Asap - Bag.1/2
 Natal Vegan Mentah yang Mempesona: Pai Apel & Isi - Bag.1/2
 Thanksgiving Vegan bersama Koki Miyoko Schinner: Phyllo Pouches Emas, Sup Labu, & Puuding Roti - Bag.1/2
 Kesenangan & Kenikmatan Hanukkah Vegan bersama Koki Cary Brown - P1/2
 Mie Rebus Vegan Malaysia (Mie Kuah Kentang) (dalam bahasa Melayu)
 Faith, Anjing Kecil Pemberani yang Berdiri Tegak Bag.1/2
 Membuat Mie-yang-Ditarik-dengan-Tangan dari Shanxi, China (dalam bahasa China)
 Vegetarian di dalam Surga Merayakan Hanukkah - Bag.1/3: Kubis Gulung
 Pengajar Makanan Mentah Ellen Livingston, Bag.1/2: Smoothie Hijau dan Sup Dingin Pepaya-Jeruk Nipis